
Halo teman-teman semuannya!
Perkenalkan, namaku Mezaluna Shalina Azalea Mahendra, tapi biasa dipanggil Luna. Aku disini sebagai teman cerita yang siap akan mendengarkan, tanpa kalian takut merasa dihakimi. Karena aku percaya bahwa, setiap cerita yang kita bawa merupakan pengalaman hidup yang mengesankan. Sebuah pengalaman yang membuat kita belajar, dan berproses dalam sebuah roda kehidupan.
Maka dari itu, sangat senang sekali apabila bisa ikut mendengarkan cerita kalian. Karena dengan bercerita, kita jadi lebih jujur pada diri sendiri mengenai bagaiman bentuk perasaan kita, apa yang kita alami dan lebih mengenal diri sendiri.
© 2026 PT Ceritakan Psikologi Indonesia. All rights reserved.